Virtual claasroom



Proses belajar mengajar tidak boleh berhenti. Hal yang harus dilakukan oleh seorang guru adalah

1.Guru menjadi arsitek pembelajaran jarak jauh berbasis TIK , 

2.Guru harus pergunakan apapun yang ada dan yang dimiliki untuk menjalankan proses pembelajaran 

3. Tidak perlu takut salah atau gagal karena kesalahan dan kegagalan merupakan bagian dari proses belajar.

4. Mulailah dari diri sendiri dan lingkungan sendiri tidak perlu memikirkan hal-hal yang berada di luar kendali 

5. Orang bijak berkata lebih baik setengah-setengah benar daripada benar-benar salah 

Dalam menerapkan TIK, tol yang banyak dipakai yaitu telekonferens ,learning management system ,quiz online dan sumber belajar paling tidak.

Ada Banyak hal yang harus diingat dan diperhatikan seorang guru milenial yang ingin mengelola proses pembelajaran dengan mengadopsi konsep virtual classroom.

Komponen virtual classroom ,teknologi LMS mm simulation dan lain sebagainya adalah Kenyataan dan tantangan sekarang. 

Disrupsi covid 19 ,belajar jarak jauh menjadi satu-satunya cara yang harus diadopsi.

Pemanfaatan teknologi informasi komunikasi dan internet adalah sebuah keniscayaanPeserta didik milenial relatif telah siap 

Guru tidak ada pilihan lain selain harus belajar beradaptasi .Kuncinya adalah motivasi dari diri atau tanggungjawab moral dan kemampuan atau kompetensi 

Caranya adalah belajar sambil melakukan atau learning by doing,guru harus belajarnya dari orang lain dengan memanfaatkan dunia Maya yaitu seperti YouTube ,Google ,internet ,media sosial dan lain sebagainya. Harus memiliki tujuan yang jelas yaitu Pemanfaatan virtual classroom bukanlah sebuah tujuan namun merupakan alat atau media untuk mencapai tujuan.

Pembelajaran yang telah ditetapkan Pahami ekspektasi peserta didik, karakteristik pembelajaran pusat proses pembelajaran adalah pada peserta didik sehingga guru harus paham benar apa yang memotivasi mereka dalam mengikuti proses pembelajaran 

Pastikan sistem lengkap dan bekerja dengan baik media pembelajaran seluruh karakteristik ruang kelas konvensional ditransformasikan ke dalam sistem teknologi yang jika tidak bekerja dengan baik akan menggagalkan proses pembelajaran.

Kuasai piranti sistem teknologi yang dipakai proses pembelajaran dan belajar mengajar hanya akan berbentuk apabila seluruh pihak yang terlibat mahir dalam menavigasikan sistemnya secara prima

 Libatkan asisten untuk memperlancar proses asisten pendamping. Fokus guru adalah pada proses pembelajaran bukan pada operasional atau Hal-hal teknis sehingga diperlukan bantuan asisten untuk mendampingi proses pembelajaran 

Buat rencana pembelajaran yang sulit dan matang instructional design pembelajaran adalah sebuah proses yang terencana sehingga setiap sesi yang akan diselenggarakan harus benar-benar direncanakan secara matang oleh guru.

 Jalin tali keterlibatan dan motivasi peserta didik adalah proses interaksi dan umpan balik yang cepat serta tepat akan meningkatkan motivasi peserta didik dalam belajar di lingkungan yang serba Maya

Uji coba sebagai bagian dari evaluasi formatif evaluasi formatif sebelum dilancarkan dalam ekosistem virtual ada baiknya dilakukan uji coba atau pilot untuk melakukan penyempurnaan atau revisi yang dibutuhkan.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Satua Bali Ni Timun Mas

Guru "MERDEKA"melalui Aplikasi Game

RESUM WEBINAR KANGGE KENYEM RARE BALI